image description
# 334163
USD 22.25 (Book Not in Ready Stock, will take 45-60 days to source and dispatch)
- +

POLITIK ANTIKORUPSI DI INDONESIA

Author :  MALIK RUSLAN

Product Details

Country
Indonesia
Publisher
LP3ES
ISBN 9786027984202
Format PaperBack
Language Indonesian
Year of Publication 2017
Bib. Info xxvi, 393p. ; 14,5x21cm. Includes Index ; Bibliography
Categories Politik
Product Weight 360 gms.
Shipping Charges(USD)

Product Description

Gerakan politik antikorupsi di negeri ini bukan lagi sebatas gerakan hukum dan administratif seperti di masa silam; melainkan telah berkembang menjadi akumulasi gerakan politik, ekonomi dan lainnya yang secara komprehensif terformulasikan menjadi sebuah gerakan besar yang tidak lagi dapat dipilah-pilah ke dalam sekat-sekat bidang ilmu. Praktik korupsi di Indonesia melaju sangat kencang, sementara upaya pemberantasannya tertatih-tatih di belakang. Maka beralasan jika Indonesia disebut negara paling korup di Asia. Pelbagai persoalan terkait korupsi di Tanah Air, di dalam buku ini dielaborasi pada tingkat diskursus dan praksis. Juga, konfigurasi pelaku tindak pidana korupsi dan praktik korupsi di berbagai daerah. Semua itu menjelaskan bahwa praktik korupsi di negeri ini sudah demikian meluas, massif bahkan membudaya. Celakanya, korupsi yang kadangkala dianalogikan sebagai pohon besa; justru seringkali disikapi dengan tindakan yang hanya layak dilakukan terhadap sebuah kecambah. Buku ini mendasarkan analisisnya pada tingkat yang paling elementer yang hampir luput dari pengamatan selama ini: korupsi juga adalah soal perspektif, sudut pandang, cara berpikir bahkan penafsiran. Lebih dari itu, mungkin sah-sah saja mencoba memahami korupsi dalam kerangka analogi pohon itu. Namun, kebutuhan saat ini menegaskan bahwa adalah jauh lebih penting dan strategis memahami medium tanah seperti apa pohon itu tumbuh dan berkembang.

Product added to Cart
Copied